Soal UTS 2 IPA Kelas 2 SD/MI Terbaru dan Kunci Jawaban

Soal UTS 2 IPA Kelas 2 SD/MI Terbaru dan Kunci Jawaban
Soal UTS SD Kelas 2 Semester 2 Mata Pelajaran IPA Terbaru yang disertai dengan kunci jawaban dan dapat di download dengan format pdf. Bahan ajar UTS Ilmu Pengetahuan Alam ini berasal dari lembar soal ulangan tengah semester 2 yang baru saja dilaksanakan.

Soal UTS IPA Kelas 2 SD Semester 2 (genap)  


Dibawah ini adalah Soal UTS IPA semester 2 terbaru dengan jumlah 20 soal pilihan ganda, 10 soal isian singkat yang telah dilengkapi dengan kunci jawaban.

#I. Soal UTS IPA SD Kategori Pilihan Ganda


1. Perhatikan gambar!
“gambar kipas angin”

Bentuk energi yang dihasilkan benda pada gambar adalah.........
a. bunyi
b. gerak
c. panas

2. Energi yang dihasilkan setrika untuk merapihkan baju adalah.........
a. bunyi
b. gerak
c. panas

3. Berikut ini alat yang menghasilkan energi cahaya adalah.........
a. setrika
b. lampu senter
c. lonceng

4. Sumber energi bagi tubuh manusia berasal dari.........
a. makanan
b. matahari
c. listrik

5. Perhatikan gambar!
“gambar kompor gas”

Alat pada gambar diatas mengeluarkan energi panas yang digunakan untuk........
a. memasak
b. mencuci
c. menyetrika

6. Api unggun merupakan sumber energi........
a. bunyi
b. cahaya
c. panas

7. Perhatikan tabel !
Nama benda
1. Setrika
2. Lilin
3. Kompor
4. Lampu

Nama benda diatas yang menghasilkan energi panas adalah......
a. setrika dan lilin
b. setrika dan kompor
c. setrika dan lampu

8. Perhatikan gambar!
“gambar lilin”
Benda pada gambar merupakan sumber energi.......
a. bunyi
b. cahaya
c. listrik

9. Kegiatan di bawah ini memanfaatkan energi panas dari......
“gambar jemur pakaian”
a. api
b. kompor
c. matahari

10. Benda yang bermanfaat saat listrik mati di malam hari adalah.......
a. lilin
b. telepon rumah
c. kompor

Berikut adalah soal-soal ulangan IPA kategori pertanyaan / isian yang harus kalian jawab dengan jawaban yang paling tepat dan benar!

#II. Soal Pertanyaan UTS IPA Kelas 2

1. Nama alat yang digunakan ibu untuk merapihkan pakaian adalah.................sterika

2. Senter merupakan benda yang dapat menghasilkan energi.................cahaya

3. Energi listrik yang digunakan untuk pesawat televisi diubah menjadi energi cahaya dan.................bunyi

4. Alat untuk mendinginkan air adalah.................kulkas / lemari es

5. Alat musik gitar dapat berbunyi dengan baik, dengan cara.................dipetik

Kunci Jawaban Soal UTS IPA Kelas 2 SD

Kunci jawaban untuk soal uts ips kelas 2 sd ini sudah ditandai dengan huruf cetak tebal miring. Gunakan kunci jawaban sebagai acuan dengan jawaban yang telah kalian pilih.

Soal Ulangan Tengah Semester (UTS) 2 mata pelajaran ini adalah 30 soal seperti yang telah admin jelaskan diatas. Untuk mendapatkan soal2 UTS IPA ini secara utuh dan lengkap dengan gambar silahkan adik-adik download pdf secara gratis.

Kebijakan Download

  • Jika link download tidak aktif silahkan kirim email melalui form kontak yang telah disediakan.
  • Untuk menghargai dan zona soal agar tetap konsisten memberikan contoh soal2 uts sd semester 2 secara otomatis silahkan melalui form BERLANGGANAN kemudian cek email anda dan aktifkan.
  • File download bisa dengan mudah kalian dapatkan, BANTU kami dengan cara membagikan / SHARE ke teman lainnya yang membutuhkan dan tanpa kalian sadari telah memberikan banyak MANFAAT untuk orang lain dan KAMI telah memberi Manfaat juga kepada adik-adik.
Download Pdf Soal UTS IPA Kelas 2 SD Terbaru

Ikuti terus blog Zona Soal ini agar kalian mendapatkan rangkuman materi pelajaran dan kumpulan contoh soal-soal latihan seperti soal Ulangan Tengah Semester (UTS), soal Ulangan Akhir Semester (UAS), soal  Ulangan Kenaikan Kelas (UKK), Ulangan Bersama atau Ujian Nasional USBN untuk SD, MI, SMP, SMA, SMK maupun MTs yang telah disesuaikan dengan kisi-kisi tahun ajaran terbaru melalui email berlangganan GRATIS.

Demikian contoh latihan soal ujian ulangan UTS Mapel Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Semester 2 untuk Sekolah Dasar kelas 2 yang disertai dengan kunci jawaban. Semoga bermanfaat, selamat belajar dan SUKSES.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel